Cara Mendapatkan Dollar Mudah Dengan Shared2Earn



Pada kesempatan kali ini, mumpung dollar lagi naik Wongbanyumas.com akan membagikan sedikit tips atau cara untuk mendapatkan dollar dari internet. Sebenarnya, cara mendapatkan dollar dari internet banyak sekali metode nya. Dari iklan di blog, PTC, dan lain sebagainya. Namun kali ini, saya kan membagikan tips cara mendapatkan dollar dengan Shared2Earn.

Apa itu Shared2Earn?
Shared2Earn merupakan sebuah website yang terbilang baru untuk mencari dollar. Saya juga baru tau web ini setelah baca sebuah artikel di salahsatu blog.

Bagaimana cara kerja Shared2Earn?

Di Shared2Earn, tentu ada task yang harus kita kerjakan untuk mendapatkan dollar, namun task nya sangatlah MUDAH. Jadi, kita hanya ditugaskan untuk membagikan artikel-artikel dari Shared2Earn ke sosial media yang kita miliki. Seperti Facebook, Twitter, dan Google+. Kamu akan mendapatkan dollar jika ada yang meng-klik / membaca artikel yang kamu bagikan tersebut. Dollar tersebut nantinya bisa kamu tarik atau payout ke paypal kamu. Cukup mudah bukan?

Wih gampang dong! Gimana cara daftarnya?

Jawabannya: gampang. Ikutin langkah-langkah di bawah ini:

- Daftar di DI SINI agar mendapatkan bonus sebesar $1.
Kamu hanya diwajibkan mengisi email dan password. Setelah berhasil log in, klik bagian "My Account", klik "Validate Email", cek email kamu, dan konfirmasi email seperti biasa.

- Setelah berhasil konfirmasi / verifikasi email kamu. Kamu akan melihat akun kamu terisi $1. Untuk mendapatkan dollar (dengan cara share artikel), kamu hanya tinggal klik "Share Articles" di dashboard akun kamu. Setelah itu pilih niche artikel yang kamu inginkan, lalu bagikan di sosial media yang kamu miliki. Selesai. Hanya tinggal tunggu ada yang mengklik / membaca artikel yang kamu share tadi dan kamu akan mendapatkan dollar $0.06 / views nya.

Contoh artikel :

TIPS :
Untuk memaksimalkan pendapatan dollar di akun Shared2Earn kamu, share sebanyak-banyaknya artikel yang ada di semua sosial media kamu. Usahakan sosmed kamu memiliki banyak followers atau teman, agar kemungkinan klik nya tinggi.

Sekian. Semoga bermanfaat :)

Post a Comment